Efektif Blogging dengan Aplikasi Facebook

>> Sabtu, 24 April 2010

Facebook memang tergolong layanan internet yang baru. Jadi lazim jika banyak pengguna Facebook yang telah memiliki situs layanan berbasis jaringan pertemanan lainnya, seperti Blogger, WordPress, Flickr dan Youtube.

Bagi sebagian pengguna, terkesan bahwa Facebook merupakan peningkatan dari blog dan website yang telah mereka miliki. Padahal antara Facebook dan situs social networking lainnya memiliki perbedaaan.

Ujung-ujungnya, dengan memiliki Facebook, situs-situs dan blog yang telah dimiliki sebelumnya tidak lagi dirawat. Padahal jika mau, sebenarnya Anda dapat melakukan cross posting atau melakukan posting sekaligus di beberapa situs jejaring sosial, yakni dengan mengaktifkan dan membuka beberapa fungsi, baik yang ada di Facebook maupun di blog.

Anda tidak perlu repot beberapa kali melakukan update posting dengan isi yang sama di beberapa situs jejaring sosial. Melalui buku ini, Anda dapat mengerti dan memahami kehebatan Facebook, terutama kemampuan integrasinya dengan situs jejaring sosial yang lainnya.

Di satu sisi Anda tetap dapat terkoneksi dengan teman-teman melalui Facebook, di sisi lain Anda juga dapat menyebarkan informasi yang lebih luas serta tetap mendapatkan keuntungan melalui blog yang lain.

Dengan mengikuti panduan yang diberikan, Anda dapat lebih memahami fungsi-fungsi yang dapat digunakan untuk interkoneksi, baik di Facebook dan situs jejaring sosial lain, serta mengoptimalkannya agar beberapa situs jejaring sosial yang Anda miliki dapat ter-update dengan cepat dan bersamaan.

21 Yang Berkomentar:

Rizkyzone 24 April 2010 pukul 07.17  

ndang di update postingane

emka 24 April 2010 pukul 07.36  

hem....info yang bagus,,,kawan....happy weekend...
di tunggu kunjungan baliknya kawan

Zippy 24 April 2010 pukul 08.05  

Bener bro, setuju banget.
Jangan jadikan FB sebagai alasan untuk meninggalkan nge'Blog :)

Dunia Hape 24 April 2010 pukul 08.11  

Setuju!
FB kalo digabungin dengan Blog emang kompleks :)

Irfan Afif M. 24 April 2010 pukul 08.53  

FB dan blogger..
dua hal yg takkan terpisahkan,,,hehehe

Rock 24 April 2010 pukul 17.33  

Aku malah jarang facebook-an sob...

secangkir teh dan sekerat roti 24 April 2010 pukul 19.06  

saya sering menampilkan link di FB, hehe

Dewi 25 April 2010 pukul 04.20  

saya s7 blog digabung sama fb memang top markotop, bikin informasi jadi lebih mudah di terima terutama pas update

Baca Naruto Indonesia 25 April 2010 pukul 05.46  

wahhhh...nice info sob... ^^ memang benar kok...bisa efektif...bisa memperbanyak visitor...kalo kita bikin grup facebook yang di dalamnya isi blog kita...mantap gan ^^

Bayu Lebond 25 April 2010 pukul 15.38  

semenjak gw kenal blog...gw jadi jarang buka FB bung

ina 25 April 2010 pukul 21.49  

hihihihi.... klo ina sih mending milih blog :D


kag bantuin ina dunk :D plizzzzzz bgt!!!
Mohon dukungannya dengan koment & likes DISINI. Login dulu di Facebook Untuk yang belum Join ke AKU BISA, Join dulu DISINI
Terimakasih dan mohon doanya yah!!! hehehe

Seri Bahasa 27 April 2010 pukul 05.42  

kalau seri sampai sekarang masih sayang sama blog justru ngak mau mendaftar kemana-mana situs lain. bagi seri ngeblog itu lebih sempurna kerana ngak ada batasnya.

Business and financial services 27 April 2010 pukul 07.27  

thx infonya...salam sukses selalu

secangkir teh dan sekerat roti 12 Mei 2010 pukul 05.25  

jarang saya ngeblog pake pesbuk :)

Twegty 16 Juni 2010 pukul 10.38  

Memang facebook memiliki aplikasi yang banyak and friendly

Komik Naruto Bahasa Indonesia 21 Juni 2010 pukul 06.20  

aku mau liat dulu

secangkir teh dan sekerat roti 22 Juni 2010 pukul 07.05  

wah,, ane sedikit banyak pake FB buat promosi. hehehe

Refline 22 Juni 2010 pukul 18.28  

Wah bermanfaat sekali bro

Belajar SEO 30 Juni 2010 pukul 18.46  

FB bisa jadi tempat promosi blog :)

Aplikasi Terbaru 29 Agustus 2010 pukul 06.32  

setuju, justru dengan fb blog qta harus makin banyak pembaca. hehe...

sasanaputra celebrity 28 April 2011 pukul 04.31  

dengan fb kita dapat saling menilai dan menukar informasi tentang kualitas blog kita.

Posting Komentar

Silahkan Tinggalkan Komentar Sobat Disini., Apapun Komentar Sobat Akan Rival Hargai...,
Ingat No Spam, No Porn...,

Coba Widget

Coba Widget

Photobucket



Blogger Template by Free Blogger Template by Ardi33.
Art Maker 1 Edited by Ardi33.Web.id