Web Site Terhadap Citra Perusahaan

>> Senin, 30 November 2009

Seberapa pentingkah desain web site terhadap citra perusahaan?

Seringkali kita meremehkan penampilan website kita, yang penting informasinya ada di web, atau yang lebih parah lagi yang penting punya web.

Dalam merencanakan website kita harus hati-hati, bukan saja informasi yang diperlukan pelanggan ada di situ, tetapi kita harus memunculkan suatu image/citra perusahaan kita pada saat membuka website kita. Dalam hal ini disain dan layout website memegang peranan yang sangat vital.

Langkah awal merencanakan pembuatan website adalah menetapkan tujuan pembuatan web. Apakah sebuah company profile, atau promosi produk, atau berita atau hal yang lain. Ini akan menentukan layout apa yang tepat untuk tujuan yang sesuai.

Langkah kedua adalah menentukan citra/kesan apa yang akan ditampilkan dalam web. Mungkin kita ingin menampilkan perusahaan kita sebagai perusahaan yang profesional, atau yang yang berteknologi tinggi, atau perusahaan yang peduli terhadap pelanggan atau yang lain. Ini berkaitan dengan pemilihan warna maupun pemilihan elemen-elemen dalam desain.

Langkah ketiga adalah menentukan apa saja yang akan ditampilkan dalam web. Biasanya dalam web berisi company profile, product, service, berita dan lain-lain. Langkah ini dilanjutkan mengumpulkan bahan-bahan tersebut.

Langkah keempat adalah menghubungi jasa desain web yang bisa merealisasikan apa yang sudah direncanakan tersebut. Carilah penyedia jasa yang sudah terbukti biasa melakukan desain web. Ini bisa dicek dengan cara melihat portfolio mereka. Untuk lebih meyakinkan lagi apakah web yang ada di portfolio tersebut mempunyai link ke penyedia jasa desain web tersebut.



Photobucket

18 Yang Berkomentar:

ina 30 November 2009 pukul 23.28  

hemmm... nice posting kakag quwh...
klo blogspot, terhadap citra penulisnya????
hehehe...

Rival Aditya 1 Desember 2009 pukul 00.02  

To Ade'ku Tersayang :

mang bener klau blogspot tu terhadap citra penulisnya...he...he... makasih komentarnya

Rizkyzone 1 Desember 2009 pukul 00.13  

g cuma blog atau web, bahkan hp sekalipun juga mencitrakan dirinya, maksudnya si pemiliknya, mantab gan lanjutkan..........

Rival Aditya 1 Desember 2009 pukul 00.25  

To Kaka'ku Rizky2009 :

makasih kak infonya...

remoxp 1 Desember 2009 pukul 05.03  

Makasih atas infonya sob,,,

asep canda 1 Desember 2009 pukul 23.15  

owh bgtu ya
tapi aku masih menggunakan blogspot nih mau beli domain tapi lom punya uang heheheheheheh

Rival Aditya 1 Desember 2009 pukul 23.25  

To
-remoxp
-asep canda :

- makasih sob komentarnya
- y sob mang bgtu..... sma sob tpi aq jg masih tetep pke Blogspot aj...

Unknown 2 Desember 2009 pukul 19.59  

Bner bgt aditya...makanya harus dikelola sebaik mungkin tampilan blog/site-nya.. :-)

Rival Aditya 2 Desember 2009 pukul 23.14  

To Andi Wong :

Makasih master

×÷·´¯`·.·•[ peace ]•·.·´¯`·÷× 3 Desember 2009 pukul 05.46  

O0o gitu ya....bener juga ya makasih infonya nice posting.....

BMI 3 Desember 2009 pukul 05.48  

Ok kawan makasih sharenya ya

Zippy 3 Desember 2009 pukul 07.47  

Hmmm, kalo saya mah masih patokan ama Blog dulu deh, hehehe...
Kalo website, masih jauuuh :D

Unknown 8 Desember 2009 pukul 06.31  

..kapan ya bisa punya domain dot com?
wkwkwk
nice info maz

Mr. X 8 Desember 2009 pukul 20.54  

sangat setuju dengan pendapat kak rival...
bagi saya bukan saja perusahaan yang akan kelihatan maju, tapi pemerintah daerah dan instasi pemerintahpun jika punya website akan lebih keren.
jika dunia ini semakin maju dengan teknologi kenapa perusahaan dan pemerintah daerah ataupun instansi pemerintahan tidak mau memaximalkan daya pesona lewat website?

he he nyambung gak ya komengku?

Unknown 8 Desember 2009 pukul 21.52  

salam sahabat wah bagus semangat ya dg cira yg baik tentunya walah ga nyambung nich biarain aja karena saya masih kerja nyempatin ke sini hiks..hiks..

nuansa pena 10 Desember 2009 pukul 06.28  

Artikel ini kucopy untuk pribadi, isinya sangat menarik dan penting bagi saya!
Mengapa tidak dikerjakan sendiri, contoh banyak, dan buka usaha ini, banyak yang membutuhkannya!

Anonim 13 Desember 2009 pukul 02.22  

Makasih infonya sob... sangat bermanfaat.

kluwan dot com for you 17 Desember 2009 pukul 08.31  

informasi yang informatif mas...

Posting Komentar

Silahkan Tinggalkan Komentar Sobat Disini., Apapun Komentar Sobat Akan Rival Hargai...,
Ingat No Spam, No Porn...,

Coba Widget

Coba Widget

Photobucket



Blogger Template by Free Blogger Template by Ardi33.
Art Maker 1 Edited by Ardi33.Web.id